Di Dunia, Indonesia Peringkat 5 Kasus Diabetes


Seperti yang umum diketahui bahwa penyakit diabetes yang menjadi pelopor komplikasi berbagai gangguan fungsi tubuh ini patut diperhatikan dengan maksimal oleh berbagai pihak. Belum lagi telah diketahui bahwa Indonesia sendiri berada di tempat ke 5 untuk penyandang diabetes ini.

Penderita diabetes di Indonesia rupanya kian bertambah di setiap tahun, dan angka untuk sekarang ini sekitar 9,1 juta jiwa yang menyandang diabetes. Bahkan lebih lanjut WHO menilai jika diabetes ini akan masuk ke dalam 10 penyebab utama kematian manusia di tahun 2030 mendatang.

Apa yang disampaikan oleh WHO sendiri mengenai bahaya dari diabetes tersebut sebenarnya masih bisa kita cenah dengan penerapan pola hidup sehat bagi setiap orang, terutama bagi mereka yang memang telah memiliki riwayat dibetes. Mengingat akan bahaya atau komplikasi yang akan diakibatkan oleh penyakit diabetes ini serta pengeluaran dana untuk pengobatan yang harus dikeluarkan para pasies diabetes guna mendapatkan kesembuhan.

Efek dari diabetes memang tak akan bisa anda rasakan secara langsung, bahkan ketika anda positif pun terkadang serangannya tanpa gejala sama sekali. Ketika terdeteksi, penyakit sudah masuk ke dalam tahap lanjut. Inilah yang perlu anda perhatikan dengan sesegera mungkin mendapatkan penanganan tepat untuk kesembuhan secara menyeluruh dan tak lupa dengan penerapan pola hidup sehat dengan mengatur pola makan, istirahat yang cukup, hindari stres, dan rutin melakukan olahraga yang tepat untuk penderita diabetes.

Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

search
PROMO TERBARU ! Dapatkan 1 Sachet Teh Herbal GRATIS untuk Pembelian 3 Botol Jelly Gamat Gold-G (Berlaku Kelipatan) KLIK DISINI